-->

puisi mengorbankan perasaan

ku akan terus menulis.
Hingga semua orang tahu.
Kalau aku cinta dan sayang kamu.
Sejak dulu,
Hari ini,
Dan selamanya.
Hingga semua orang di dunia ini membaca setiap tulisan.
Yang aku tulis di setiap aku merindukanmu.
Hingga dunia tahu betapa besar perasaan yang selama ini.
Tetap ku simpan dalam lubuk hatiku yang paling dalam.
Itu semua karena aku ingin tunjukan kepada mu,
Kepada mereka,
Dan kepada dunia.
Bahwa seberapapun banyaknya dan cantiknya wanita yang pernah ku temui.
Namun hanya dirimu yang mampu mencuri perhatianku.
Senyum yang kau miliki berbeda dengan wanita lainnya.
Sungguh aku menyukai kesederhanaan dan kedewasaan sikapmu.
Itu yang membuat mu terlihat berbeda.

Hanya Harap
Ku hitung mata kaki
Ku pandang mata kaki
Tak bisa diri ini ungkapkan hati
Hantarkan kata lewat puisi
Siapa tau syair ini bawamu cintaku
Rindu,cinta,rasa ini menyatu menjadi satu
Inginku kata mesra untukmu
Tapi apa daya,..!!!
Langkahku terhenti
Oleh sebuah cahaya padam

Aku Kagum Kepadamu
Sungguh setiap hari yang ada do pikirnku hanya kau.
Aku tak kenal kau
Bahkan nama mu pun aku tak tahu.
Hatiku gila ketika ku melihat kecantikanmu
Aku bahagia
Seperti orang stress
Kau memang hebat
Aku tak tahi apa yang aku tulis
Benar adalah aku tak tahu
Andai aku mempunyai suatu keajaiban
aku cuman ingin melihatmu senyum ketika di dekapanku

Kehangatanmu
Terasa hangat dikala dirimu ada di sampingku
Menebarkan pesona yang ada ke dalam hatiku
Membuat aku tau akan artinya cinta
Didalam jiwa yang gembira
Dan di dalam cinta yang bergelombang
Hanya kamu d hatiku selamanya...

Hanya Lelap
Kutulis lewat lagu
Lagu tentang dirimu
Berharap dikau akan kembali
Dalam lelapku
Hanya lewat bayang ini
Ku berharap. Keindahan kan kembali datang
Untuk menemaniku


Banyak orang bilang CINTA itu indah..
Tapi mengapa selalu banyak pula yang dipertaruhkan..
Hati, perasaan, logika, waktu, atau bahkan mungkin UANG..
Sepi menyelimuti kala ia tak hadir disisi..
Gundah berkecamuk kala ia jauh dari pandangan..
Benci hadir kala ia menjauh..

Begitu mahal harga cinta yang harus dikorbankan.
Sangat sedikit hasil yang didapat..

Sakit, sakit, sakit saat ia mulai berpaling..
Tetapi ketabahan selalu dapat meredam amarah..

Tuhan, jika memang CINTA itu indah..
Berikanlah aku hati yang tulus untuk selalu dapat menerima kekurangan
dan kelebihan CINTA itu..
Biarkan aku hanya menCINTAiMU sampai akhir hayatku..
Jangan biarkan CINTA membuat lupa akan KAU..
Apa sebenarnya makna CINTA?
Mendampingiku
Dalam lelapku...


melepaskan sifat / perasaan yang postif adalah satu pengorbanan, dan menahan sifat / perasaan yang negatif pun adalah satu pengorbanan. Mengorbankan perasaan adalah wujud keimanan dan kecintaan kita kepada ALLAh SWT. Dan mengorbankan perasaan adalah satu jihad, yaitu jihad batin, bahkan dia lebih besar dari pada jihad yang lahir, seperti mengorbankan tenaga, harta dan nyawa. Jadi jihad yang lahir harus di awali dari jihad batin.

Kalaulah jihad yang batin sudah ada, maka jihad yang lahir akan membawa pada jihad yang sesungguhnya. Jihad yang akan mendatangkan keredho'an-Nya. Dan tentu saja jihad itu akan sanggup berkorban berbuat apa saja, demi tegaknya kebaikan dan kedamaian untuk seluruh umat manusia di dalam kesempurnaan jihadnya. Pengorbanan yang lahir ia merupakan implementasi dari pengorbanan yang batin. Maksudnya pengorbanan yang lahir itu adalah buah dari pengorbanan batin, yaitu pengorbanan perasaan. Dan utk mendapatkan keredho'an ALLAH SWT memerlukan pengorbanan. Tanpa pengorbanan tidak akan membawa kita pada keredho'an ALLAH SWT. Tidak ada pengorbanan amalan akan sia-sia, tidak ada pengorbanan tidak akan membawa pada kebaikan dan keselamatan dunia dan akherat.

demikian puisi tentang pengorbanan peraasaan nya +Rinal Purba

Facebook CommentsShowHide